Ini 7 Kegiatan Bareng Pacar yang Nggak Bikin Puasa Ramadhan Kamu Batal!

    0
    50
    Share on Facebook
    Tweet on Twitter
    Puasa Ramadhan
    copyright©search

    Ini 7 Kegiatan Bareng Pacar yang Nggak Bikin Puasa Ramadhan Kamu Batal!

    Lensaremaja.com Bintang – Pada saat Puasa Ramadhan tiba semua dituntut untuk tidak hanya manahan lapar dan haus saja, namun juga menjaga pandangan serta menahan hasrat untuk dekat dengan lawan jenis atau Pacaran. Semua harus bisa menjaga hubungannya. Simak berikut ini!

    Baca Juga Marhaban Ya Ramadhan, Ini Niat Puasa Ramadhan dan Doa Saat Berbuka Puasa Arab Beserta Latin Lengkap!

    Didalam Puasa Ramadhan ada beberapa hal yang tidak boleh dilakukan saat berpacaran misalnya berpengangan tangan. Ada beberapa tips agar puasa tetap diterima dan tetap bisa menjalani pacaran berikut tipsnya.

    Puasa Ramadhan
    copyright©search
    1. Buat Pacaran dengan gaya baru. Biasanya dalam satu haru bisa ketemu tiga kali, maka saat bulan puasa coba lah untuk menahan diri. Hanya membutuhkan waktu untuk bersabar selama satu bulan. Dan menjwadwal wantu untuk ketemuan.
    2. Selanjutnya, selama tidak bertemu dengan kekasih ada baiknya jika membuat perjanjian diawal kapan waktunya untuk berkomunikasi melalui telefon, video call dsb. Cara itu untuk menghindari kalian dari pegang – pegangan tangan yang bisa membatalkan puasa.
    3. Jangan Cuma Berdua, saat kencan usahakan jangan berdua ajaklah adik atau sahabat – sahabatmu. Selain bisa mengobati rasa kangen dengan kekaih,cara ini juga bisa membuat hubunganmu dengan para sahabat juga semakin berkualitas lho!
    4. Pakailah pakaian yang sopan. Jangan memancing pacar ya dengan berpakaian uang terlalu minim. Saat ketemuan tidak perlu kalian memakai make up yang tebal juga. bisa menggunakan hijab agar lebih sopan.
    5. Jangan Pergi ke Tempat Yang sepi, meskipun kalian memiliki keimanan yang tebal tetapi ada baiknya jika menghindari pergi ke tempat yang sepi, dinginatau tempat yang bersuasana romantis.
    6. Boleh Pergi Berdua, ASALLLL…. kalian perginya ke tempat yang ramai atau banyak orang. Tempat seperti toko buku, tentunya akan lebih bermanfaat untuk kalian. Selain bisa menghilangkan rasa kangen, pergi ke toko juga untuk menambah wawasan.
    7. Ajak Orangtua kencan bareng. Yang dimaksudkan ialah kamu ngapel kerumah si dia, ada baiknya jika datang waktu ada orang tua. Jangan hanya sama anaknya, kalian juga harus mendekatkan diri dengan orang tuanya.

    Untuk hukum berpacaran dalam Islam pada Puasa Ramadhan ialah seperti keterangan dibawah ini.

    Katakanlah kepada orang laki – laki yang berima: ‘Hendaklah mereka menahan pandangannya, dan memelihara kemaluannya. Yang demikian adalah lebih suci bagi mereka, Sesungguhnya Allah Maha Mengetahui apa yang mereka perbuat.” (Q.S. An-Nur [24]: 30).

    Baca Juga Berbagai Kata-Kata Ucapan Minta Maaf Jelang Awal Puasa Ramadhan 2017 Paling Menyentuh!

    NO COMMENTS

    LEAVE A REPLY