Berita Hari Ini: Polisi Masih Periksa 7 Saksi Kasus Pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum di Kebon Jeruk !

0
1587
Share on Facebook
Tweet on Twitter
Tri Ariyani Puspo Arum
copyright ©IST

Berita Hari Ini: Polisi Masih Periksa 7 Saksi Kasus Pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum di Kebon Jeruk !

Lensaremaja.com – Pihak kepolisian yang masih melakukan penyelidikan terkait dengan pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum, pembunuhan tersebut telah dilakukan di Kebun Jeruk, Jakarta Pusat oleh beberapa palaku pembunuhan itu.

Dalam penyelidikan kasus pembunuhan pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum ini, polisi masih melakukan pemeriksaan kepada tujuh orang saksi, para saksi tersebut nantinya akan dimintai keterangan terkait dengan kejadian tersebut.

“Ini masih kita penyelidikan intensif, masih kita kumpulkan masih ada 7 saksi,” ujar Kapolres Jakarta Barat Kombes Roycke Langie, Selasa (10/1/17) malam.

Roycke yang saat ini melakukan penyelidikan terkait dengan motif dari pelaku yang talah melakukan pembunuhan tersebut, tidak hanya itu, juga untuk mengungkap siapa pelaku pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum.

“Untuk mengungkap siapa pelaku, kita masih mendalami motifnya,” katanya.

Dalam proses penyelidikan ini, pihak dari Polsek Kebon Jeruk yang sebelumnya sudah memintai keterangan dari pihak keluarga korban, permintaan keterangan tersebut telah dilakukan pada Selasa (10/1/17).

Sehingga dengan ini, polisi telah mengantongi keterangan yang diberikan oleh keluarga korban, keterangan tersebut didapat dari Ayah korban bernama Kasim Efendi, dan ibu beserta adik dan kakak korban.

Tri Ariyani Puspo Arum
copyright ©Facebook

Saat ini, polisi juga telah melakukan pencarian CCTV yang ada disekitar lokasi. Hal ini untuk mengungkap kasus pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum. Proses penyelidikan ini akan terus dilakukan hingga pihak kepolisian menangkap pelakunya.

Kanit Reskrim Polsek Kebon Jeruk AKP Andryanto Randotama mengungkapkan, tidak adanya CCTV yang telah terpasang pada kosan dari Arum. Akan tetapi, polisi yang telah berhasil mendapatkan rekaman CCTV dari beberapa rumah yang ada disekitar kosan dari korban.

“Kita temukan CCTV di rumah dekat kosan. Tapi (posisi) tidak mengarah langsung. Saya belum lihat. Kemarin minta, tapi mereka lupa password-nya,” kata Andryanto saat dihubungi detikcom, Selasa (10/1).

Polisi yang masih akan melakukan pengembangan dan pendalaman dalam kasus pembunuhan Tri Ariyani Puspo Arum ini, karena ada beberapa barang bukti yang telah penggang oleh pihak kepolisian terkait untuk melakukan penangkapan kepada pelaku.

“Pakaian korban, pakaian saksi terkena darah, olah TKP, hasil autopsi. Saya rasa tinggal tunggu titik terang,” ujarnya.

baca juga : Berkaca Dari Perampokan Sekaligus Pembunuhan Di Pulomas, Berikut Tips Hindari Perampokan !

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY