Berita Terkini: Begini Tanggapan Anies Baswedan Soal Tawuran Manggarai Jakarta Selatan

0
187
Share on Facebook
Tweet on Twitter
Begini Tanggapan Anies Baswedan Soal Tawuran Manggarai Jakarta Selatan
Copyright ©detiknews

Begini Tanggapan Anies Baswedan Soal Tawuran Manggarai Jakarta Selatan

Lensaremaja.comAnies Baswedan angkat bicara terkait tawuran Manggarai yang baru saja terjadi. Sebelum tawuran Manggari juga telah terjadi tawuran di sekitar daerah Manggarai Jakarta Selatan. Anies seakan-akan menanyakan kepada Ahok mengapa permasalahan semacam ini masih terjadi di Jakarta.

Anies sendiri menyarankan kepada warga DKI Jakarta khususnya kawasan Manggari supaya bertanya secara langsung kepada Gubernur DKI Jakarta saat ini Basuki Thahaja Purnama alias Ahok.

Begini Tanggapan Anies Baswedan Soal Tawuran Manggarai Jakarta Selatan
Copyright ©detiknews

Tanggapan ini sendiri disampaikan oleh Anies saat ditemui di kawasan Jl Diponegoro, Menteng, Jakarta Pusat pada Selasa, 7 Maret 2017. Dia mengatakan ‘Untuk masalah ini tanyakan kepada Pak Gubernur Ahok ya yang sekarang menjdi pemimpin Jakarta’.

Meskipun mengatakan supaya menanyakan kepada Ahok namun Anies juga memiliki saran untuk mengatasi tawuran semacam ini. Saat itu dia menyampaikan jika mempunyai dua saran yakni terkait dengan pola fikir atau pendidikan dan juga lapangan pekerjaan.

Anies Baswedan mengatakan sarannya lapangan pekerjaan karena supaya masyarakat Jakarta menjadi sibuk dengan pekerjaannya. Dengan kesibukan kerja membuat hal samacam tawuran menjadi tidak ada karena masyarakat sibuk kerja mencari uang.

Dia juga mengatakan dengan banyaknya lapangan pekerjaan membuat masyarakat DKI Jakarta terhindar dari hal negatif seperti tawuran. Meskipun tidak menghilangkan tawuran namun setidaknya bisa mengurangi kejadian seperti tawuran Manggarai.

Copyright ©detiknews
Copyright ©megapolitan

‘Penyebab tawuran ada banyak dan salah satunya lapangan pekerjaan. Maka dari itu jika banyak lapangan pekerjaan akan membuat warga sibuk bekerja sehingga tawuran semacam ini tidak terjadi lagi dan masalah akan berkurang’ ujar Anes.

Anies sendiri merupakan salah satu calon Gubernur yang maju dalam Pilkada DKI 2017. Maka dari itu penting baginya memberikan solusi dan saran terkait dengan peristiwa yang menjadi salah satu masalah yang terjadi setiap tahunnya di Jakarta seperti tawuran ini.

Begini Tanggapan Anies Baswedan Soal Tawuran Manggarai Jakarta Selatan
Copyright ©detiknews

Kemudian Anies Baswedan ingin menyelesaikan masalah tersebut dengan cara non kekerasan. Maksudnya dengan membenahi pola pikir warga dengan cara memberikan pendidikan. Dengan hal ini dianggapnya dapat menyelesikan masalah karena dengan pendidikan yang cukup akan menghindarkan dari kekerasan itu sendiri.

‘Saran saya yang kedua yakni dengan pendidikan. Dengan pendidikan akan dimunculkan solusi tanpa adanya kekerasan’. Ujar Anies sbelum meninggalkan wartawan saat itu.

baca lain Berita Hari Ini: Begini Kronologi Tawuran di Manggarai yang Terjadi Kemarin Sore

NO COMMENTS

LEAVE A REPLY